Usulan Ditindaklanjuti
H. MUHAMMAD IDRIS, SE
Fraksi Partai Nasional Demokrat
DAPIL 2 (JAKARTA UTARA “A” DAN KEPULAUAN SERIBU)
Reses Tahap I Tahun 2024
No | Isi Usulan | Unit Pelaksana | Status | Keterangan | Alasan |
---|---|---|---|---|---|
11 | Pembangunan serta perbaikan jalan di wilayah tolong untuk diperhatikan sebab banyak jalan yang hancur Cek Saluran air khususnya di Wilayah Kalibaru RW 09 | SUKU DINAS BINA MARGA KOTA - JAKUT | Menunggu Akomodasi | ||
12 | lampu tiang listrik sebagai Penerangan tidak ada RW 09 | SUKU DINAS BINA MARGA KOTA - JAKUT | Menunggu Akomodasi | ||
13 | Terkait Kartu Jak Lingko agar penyerahan dan pembuatannya dibuatkan di satu titik di wilayahTugu Utara | BADAN PEMBINAAN BADAN USAHA MILIK DAERAH | Menunggu Akomodasi | ||
14 | Meminta agar diberikan bantuan perihal UMKM dan Pengakijan ulang mengenai masalah Zonasi anak Sekolah, sebab rumah dengan Sekolah yang dinginkan terlalu jauh | SUKU DINAS PERINDUSTRIAN, PERDAGANGAN, KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH KOTA - JAKUT | Menunggu Akomodasi | ||
15 | Terkait dengan Shelter bus, agar diperbanyak jalur agar terintegrasi dan meinmalisir kecalakan | BADAN PEMBINAAN BADAN USAHA MILIK DAERAH | Menunggu Akomodasi | ||
16 | Dimohonkan penmabahan jumlah CCTV di setiap RT | SATUAN POLISI PAMONG PRAJA | Menunggu Akomodasi | ||
17 | Bahwa nama nama termasuk dalam penerima bantuan BST tapi tidak pernah saya terima Uang nya | DINAS SOSIAL | Menunggu Akomodasi | ||
18 | Pembangunan pencahayaan kota pada jalan local dan lingkungan MHT/O | KABUPATEN ADMINISTRASI KEPULAUAN SERIBU - KEP. SERIBU | Menunggu Akomodasi | ||
19 | Bantuan perihal Program PTSL | DINAS CIPTA KARYA, TATA RUANG DAN PERTANAHAN | Menunggu Akomodasi | ||
20 | Sering terjaidnya penyumbatan Saluran Drainase di wlayah RW 01 saat hujan atau Rob | SUKU DINAS SUMBER DAYA AIR KABUPATEN ADMINISTRASI KEPULAUAN SERIBU | Menunggu Akomodasi |