Usulan Ditindaklanjuti
AGUSTINA. H
Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan
DAPIL 2 (JAKARTA UTARA “A” DAN KEPULAUAN SERIBU)
Reses Tahap I Tahun 2024
No | Isi Usulan | Unit Pelaksana | Status | Keterangan | Alasan |
---|---|---|---|---|---|
71 | Saluran Air kurang lancer, disebabkan tumpukan sampah di saluran | SUKU DINAS SUMBER DAYA AIR KOTA ADMINISTRASI JAKARTA UTARA | Menunggu Akomodasi | ||
72 | Masalah jalan yang masih banyak kerusakan, agar ada perbaikan | SUKU DINAS BINA MARGA KOTA - JAKUT | Menunggu Akomodasi | ||
73 | Mohon bantuan agar di bangun Lampu jalan agar wilayah tidak gelap di malam hari | SUKU DINAS BINA MARGA KOTA - JAKUT | Menunggu Akomodasi | ||
74 | Masalah Saluran air yang jarang di bersihkan sehingga saluran mampet | SUKU DINAS SUMBER DAYA AIR KOTA ADMINISTRASI JAKARTA UTARA | Menunggu Akomodasi | ||
75 | Permasalahan Tentang turap kali sepanjang RW. 010, agar dapat di kerjakan | SUKU DINAS SUMBER DAYA AIR KOTA ADMINISTRASI JAKARTA UTARA | Menunggu Akomodasi | ||
76 | Masalah Banjir di wilayah, agar dapat menjadi perhatian di RT. 03/02 | SUKU DINAS SUMBER DAYA AIR KOTA ADMINISTRASI JAKARTA UTARA | Menunggu Akomodasi | ||
77 | Jalan yang ada di Gading Griya Lestari, agar di tinggikan, karena sudah masuk menjadi Aset PemProv | SUKU DINAS BINA MARGA KOTA - JAKUT | Menunggu Akomodasi | ||
78 | Percepatan Pembangunan Pompa Sentiong | SUKU DINAS SUMBER DAYA AIR KOTA ADMINISTRASI JAKARTA UTARA | Menunggu Akomodasi | ||
79 | Crossingan Kali Spartan dilebarin dan ditinggikan untuk solusi banjir di 3 Kelurahan yaitu Sukapura, Semper Barat dan Cilincing | SUKU DINAS SUMBER DAYA AIR KOTA ADMINISTRASI JAKARTA UTARA | Menunggu Akomodasi | ||
80 | Penataan Drainase yang di aliri limbah industry dan Pencemaran lingkungan dengan adanya pabrik di area Warga | SUKU DINAS SUMBER DAYA AIR KOTA ADMINISTRASI JAKARTA UTARA | Menunggu Akomodasi |