Usulan Ditindaklanjuti

YUKE YURIKE, ST., M.M

Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan

DAPIL 8 (JAKARTA SELATAN “B”)

Reses Tahap I Tahun 2024

No Isi Usulan Unit Pelaksana Status Keterangan Alasan
121 Mengusulkan agar fasilitas di bidang kesenian dapat ditingkatkan Kembali untuk menarik minat anak muda SUKU DINAS KEBUDAYAAN KOTA - JAKSEL Menunggu Akomodasi
122 Memohon agar fasilitas dan pelayanan kesehatan dapat ditingkatkan menjadi lebih baik lagi SUKU DINAS KESEHATAN KOTA ADMINISTRASI JAKARTA SELATAN Menunggu Akomodasi
123 Permohonan agar pengambilan KJP dapat dipermudah PUSAT PELAYANAN PENDANAAN PERSONAL DAN OPERASIONAL PENDIDIKAN Menunggu Akomodasi
124 Mengusulkan agar program KIP dapat diberikan dengan tepat sasaran dan merata PUSAT PELAYANAN PENDANAAN PERSONAL DAN OPERASIONAL PENDIDIKAN Menunggu Akomodasi
125 Memohon agar persyaratan penerima KJP tidak dipersulit PUSAT PELAYANAN PENDANAAN PERSONAL DAN OPERASIONAL PENDIDIKAN Menunggu Akomodasi
126 Mengusulkan agar program bedah rumah dapat dijalankan Kembali DINAS PERUMAHAN RAKYAT DAN KAWASAN PERMUKIMAN Menunggu Akomodasi
127 Mengusulkan agar persyaratan PIP dapat dipermudah PUSAT PELAYANAN PENDANAAN PERSONAL DAN OPERASIONAL PENDIDIKAN Menunggu Akomodasi
128 Mengusulkan agar program bedah rumah dapat dijalankan Kembali DINAS PERUMAHAN RAKYAT DAN KAWASAN PERMUKIMAN Menunggu Akomodasi
129 Mengusulkan agar wilayah tebet timur diberikan fasilitas Mobil Ambulance untuk kebutuhan urgent PUSAT KRISIS DAN KEGAWATDARURATAN KESEHATAN DAERAH Menunggu Akomodasi
130 Memohon agar pembangunan SDN 07 dapat segera selesai UNIT PENGELOLA PRASARANA DAN SARANA PENDIDIKAN Menunggu Akomodasi