Usulan DAPIL 10

DAPIL 10

JAKARTA BARAT “B”

Reses Tahap 1 Tahun 2023

No Alamat Kelurahan Usulan Jenis Status
61 Jl. Latumenten 1 RT.013 RW.011 Kelurahan Jelambar, Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat JELAMBAR Bantuan Fasilitas Kesehatan Usulan Kegiatan Divalidasi
62 Jl. Latumenten 1 RT.013 RW.011 Kelurahan Jelambar, Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat JELAMBAR Pengadaan TOA Usulan Kegiatan Divalidasi
63 Jl. Latumenten 1 RT.013 RW.011 Kelurahan Jelambar, Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat JELAMBAR Perbaikan Saluran Usulan Kegiatan Divalidasi
64 Jl. Latumenten 1 RT.013 RW.011 Kelurahan Jelambar, Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat JELAMBAR Bantuan Sound System Usulan Kegiatan Divalidasi
65 Jl. Latumenten 1 RT.013 RW.011 Kelurahan Jelambar, Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat JELAMBAR Bantuan Pengurusan Makam Usulan Kegiatan Divalidasi
66 Jl.Setia I RT 001 RW 03, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk GANDARIA SELATAN Perlunya tiang tambahan agar tidak berdampak buruk dikemudian hari, karena kabelnya pernah terbakar Usulan Kegiatan Divalidasi
67 Jl. Madrasah RT 007/ RW 011 Gedung SKKT, Kel. Sukabumi Utara, Kec. Kebon Jeruk, Jakarta Barat SUKABUMI UTARA Akses Pekerjaan Bagi Usia Produktif, Di wilayah kami, banyak anak-anak lulusan SMA yang pengangguran. Saya harap ada perhatian dari Pemerintah untuk dibukakan lapangan pekerjaan untuk mereka Usulan Kegiatan Divalidasi
68 Jl. Madrasah RT 007/ RW 011 Gedung SKKT, Kel. Sukabumi Utara, Kec. Kebon Jeruk, Jakarta Barat SUKABUMI UTARA Keamanan Wilayah, RW 011 ini rawan kemalingan karena akses jalan yang bisa diakses dari mana-mana, saya ingin ada upaya pencegahan dan pengawasan lingkungan, jadi, tolong sediakan pos kamling untuk tempat warga yang ronda semalaman agar nyaman dan aman juga Usulan Kegiatan Divalidasi
69 Jl. Madrasah RT 007/ RW 011 Gedung SKKT, Kel. Sukabumi Utara, Kec. Kebon Jeruk, Jakarta Barat SUKABUMI UTARA Taman Bermain Anak RPTRA, Ruang bermain anak dan sarana olah raga! Padatnya penduduk di wilayah Sukabumi Utara menjadi kendala terbesar untuk tumbuh kembang anak yang tidak setara dan inklusi. Ada kebutuhan mendesak untuk ketersediaan taman bermain atau RPTRA yang dapat diakses oleh masyarakat sekaligus menjadi ruang sosialisasi serbaguna juga ruang olah raga bagi anak remaja yang sedang mengasah bakat dan mengisi waktu agar bermanfaat. Mohon perhatiannya. Usulan Kegiatan Divalidasi
70 Jl. Madrasah RT 007/ RW 011 Gedung SKKT, Kel. Sukabumi Utara, Kec. Kebon Jeruk, Jakarta Barat SUKABUMI UTARA Guru BP Hadirkan Guru BP di SDN 09 Jakarta Barat, Untuk memudahkan pendampingan pengasuhan anak di sekolah diperlukan Guru BP yang khusus menjadi teman pendamping bagi anak/siswa yang membutuhkan. Mohon menjadi perhatian, Usulan Kegiatan Divalidasi