Usulan DAPIL 8

DAPIL 8

JAKARTA SELATAN “B”

Reses Tahap 3 Tahun 2023

No Alamat Kelurahan Usulan Jenis Status
191 Jl. Binawarga No. 24 RAWAJATI Pembayaran normalisasi bangunan di Kampung RW 007. Usulan Kegiatan Divalidasi
192 Jl. Binawarga No. 24 RAWAJATI Pembukaan kembali pintu jembatan penghubung yang masih ditutup (utk upaya meminimalisir kenakalan remaja). Usulan Kegiatan Divalidasi
193 Jl. Binawarga No. 23 RAWAJATI Mitigasi mengatasi tawuran remaja diseputaran flyover dan di bawah flyover Rawajati. Usulan Kegiatan Divalidasi
194 Gg. Porti RAWAJATI Revitalisasi got (saluran air) secara menyeluruh (pembongkaran dan pembangunan dilakukan oleh vendor) di RW 02 Rawajati Pancoran. Usulan Kegiatan Divalidasi
195 Gg. Madrasah No. 34C RAWAJATI Mohon perhatikan masyarakat ke bawah. Wilayah-wilayah (di RW. 01) perlu dijenguk. Saran Divalidasi
196 Gang Langgar III No. 58 JAGAKARSA Menjadikan lahan kosong milik BPPN agar bisa menjadi RTH (Ruang Terbuka Hijau) untuk warga RW 03. Usulan Kegiatan Divalidasi
197 Jl. Gandaria V No. 94 JAGAKARSA Pembuatan sodetan/saluran air di depan Masjid Jami Al Bahjah Jagakarsa (yang masih sering terjadi banjir). Usulan Kegiatan Divalidasi
198 Jalan Kecapi 1 No. 82 JAGAKARSA ZoSS (Zona Selamat Sekolah) Jalan Kecapi Raya Rt 001 Rw 005 depan sekolah Smart School Al Hamidiah. Usulan Kegiatan Divalidasi
199 Jalan Kecapi 1 No. 81 JAGAKARSA Tindak Lanjut Pengaspalan Jaling (jalan lingkungan) gang giboy Rt 001 Rw 005, 300 meter. Usulan Kegiatan Divalidasi
200 Jln. Kebon Baru III No. 52 KEBON BARU Masalah pengaspalan di Jln. Swadaya di wilayah RT. 05 RW. 09 belum merata. Usulan Kegiatan Divalidasi